21 alasan mahasiswa demo

Ini adalah alasan mengapa
mahasiswa demo lagi di tahun
1999:
1. Kuliah nggak menarik.
2. Mau eksperimen gimana kalo
Habibie turun, trus diganti
Harmoko.
3. Secara sukarela mau jadi
pahlawan reformasi berikutnya
(mumpung TAP MPR tentang
Pahlawan Reformasi Belum
ditetapkan).
4. Susah milih masuk partai
mana.
5. Berharap masuk CNN (Lagi?)
6. Lagi megang Dollar dalam
jumlah besar (berharap supaya
nilai Dollar naik lagi).
7. Cari jodoh.
8. Berharap makan gratisan lagi
(dari Ariifin Panigoro).
9. Takut cepet lulus, karena
nggak ada kerjaan.
10. Kuliah Kerja Nyata untuk
Jurusan Politik (kalo sampai
menginap, dapat 6 SKS)
11. Udah kangen sama ABRI dan
Polisi.
12. Salah masuk jurusan.
13. IBM (Intel Belagak
Mahasiswa).
14. Benci sama Bob Hasan tapi
nggak tau harus bagaimana.
15. Mau tahu reaksi Jendral
Wiranto akan bagaimana.
16. Benci sama Beddu Amang
tapi nggak tau harus
bagaimana.
17. Menuntut digantinya pasal 2
UUD'45 menjadi "Kedaulatan
berada ditangan
Demonstran,dan dilakukan
sepenuhnya di Gedung MPR ".
18. Berharap difoto wartawan.
19. Kangen sama Harmoko Cs.
20. Study Perbandingan Antara
Bayonet dan Peluru Karet.
21. bisa pacaran gratis di DPR,
nginep lagii... :-)

0 Response to "21 alasan mahasiswa demo"

Post a Comment